Tribratanewsjambi.com
– Selasa (24/01) Dalam menjaga kelestarian lingkungan daerah aliran sungai batanghari dan kelestarian sumber daya ikan, Kasatpolair Polres Tanjabtim melaksanakan giat Patroli dialogis di sepanjang DAS (Daerah Aliran Sungai) Batanghari Muara Sabak.
Patroli ini untuk mencegah terjadinya pengrusakan lingkungan sungai dari pencarian ikan dengan menggunakan alat yg dilarang oleh UU.
Sasaran giat Patroli dialogis yaitu di sepanjang Daerah Aliran Sungai Batanghari Kec.Kuala Jambi dan Kec.Muara Sabak Timur Kab.Tanjabtim.
(Joko Humas Polda Jambi)