Tribratanewsjambi.com - JUM'AT 25
November 2016 pukul 13.30 wib, Bhabinkamtibmas Desa Sri Agung Polsek Tungkal
Ulu BRIPKA ASWAR EDI menghadiri undangan HUT Gereja GKPI KE - 71 , hadir dalam acara tersebut Bhabensa
Desa Sri Agung serta pengurus dan jamat Gereja GKPI Desa Sri Agung Kecamatan
Batang Asam.
Dalam kesempatan yang diberikan
Bhabinkamtibmas memberikan pesan kamtibmas kepada tamu undangan dan jamaat
gereja mari kita tingkatkan ukuwah insaniah serta kita jaga dan saling hormat
menghormati antar pemeluk agama yang berbeda.
Lebih lanjut dalam himbauannya
Bhabinkamtibmad mengingatkan kepada tamu undangan pentingnya kita menghargai
dan menghormati berbedaan , menghari sambutanya Bhabinkamtibmas mengajak mari
kita bersinergi menjaga dan membantu untuk memelihara kamtibmas di wilayah Desa
Sri Agung.
Lilik Adhi Humas Polda Jambi