Tribratanewsjambi.com - Untuk meningkatkan Iman dan taqwa serta rasa syukur dalam melaksanakan tugas sebagai Anggota Polri, agar ke depan lebih baik serta ikhlas dalam menjalankan tugas sebagai Pelayan, Pelindung dan Pengayom Masyarakat sekaligus pelaksanaan program Kapolri dalam Promoter Kapolri utk peningkatan SDM Personil khususnya Polres Muaro Jambi.
Kamis pagi (17/11/2016) bertempat di Masjid Istiqomah Polres Muaro Jambi melaksanakan giat Bin Rohtal. Kegiatan ini rutin dilaksanakan setiap hari Kamis setelah pelaksanaan Apel pagi dengan menghadirkan Ustad Mubasyirin dari Pondok Pesantren Al Amin ds Tanjung Katung untuk memberikan siraman rohani kepada Personil Polres Muaro Jbi.
Kegiatan ini dihadiri oleh Waka Polres Muaro Jambi Kompol Ranefli Dian Candra S.I.K., M.H., para kabag, kasat, Kapolsek Sekernan dan personil Polres Muaro Jambi.
(Joko Humas Polda Jambi)




