Tribratanewsjambi.com - Bhabinkamtibmas Polsek Jaluko Brigadir Benny Iskandar, Rabu 16 November 2016 sekira pukul 07.00 wib di Desa Pematang Gajah Kec.Jaluko Kab. Muaro Jambi.
Menyambangi dan mengecek banjir yang terjadi di perumahan namura Rt.09, Rt.10 dan Rt.11 dengan ketinggian air mencapai kurang lebih 1meter akibat curah hujan yang tinggi terjadi tadi malam sehingga mengakibatkan anak sungai yang berada disekitar perumahan meluap dan merendam sekitar 200 unit rumah terendam banjir dengan air 30 cm didalam rumah.
Dalam kesempatan tersebut Bhabinlamtibmas beserta Babinsa desa Pematang Gajah memberikan dukungan Moril kepada warga Perumahan Namura dan sampai saat ini debit air sedikit demi sedikit menurun.
Giat berjalan aman dan lancar.
(Joko Humas Polda Jambi)