Tribratanewsjambi.com - Untuk meningkatkan Soliditas, Jiwa korsa dan kebersamaan diantara personel merupakan salahsatu upaya yang telah dilakukan oleh Kepala Kepolisian Resort Bungo AKBP Asep Amar Permana, S.IK, MM dengan seluruh personel, terjalinnya hubungan yang dinamis terlihat saat Kapolres Bungo bersama personel Dalmas Sarapan pagi bersama di salah satu Rumah Makan pagi tadi, Jum'at (16/09/2016).
Kepala Kepolisian Resort Bungo saat dikonfirmasi mengatakan " Kegiatan ini untuk menumbuhkan hubungan yang efektif dan kesepahaman secara kooperatif terhadap personel untuk meningkatkan Soliditas diantara personel".
Disaat Sarapan pagi bersama tersebut, terlihat suasana yang informal yang dinamis dan lebih erat diantara Kapolres Bungo dengan personel Dalmas Polres Bungo, sebanyak 30 (tiga puluh) personel Dalmas mengapresiasi atas perhatihan Kapolres Bungo yang bisa menciptakan chemistry positif yang berimplikasi dengan personel.(ip/inddtt)
Next
Kapolres Bungo melaksanakan Silaturahmi Kamtibmas dan Jum'at Keliling di Dusun Manggis. Previous
Kapolres Bungo dan Personel Dalmas Latihan Fitnes bersama.
Kapolres Bungo melaksanakan Silaturahmi Kamtibmas dan Jum'at Keliling di Dusun Manggis. Previous
Kapolres Bungo dan Personel Dalmas Latihan Fitnes bersama.