Tribratanewsjambi.com - Bertempat di Rt.08 desa Rengas Bandung kecamatan Jaluko Muaro Jambi, Bhabinkamtibmas Bripka Junizardi, Selasa13/9/ 2016 pukul 20.00 wib s/d 22.00 wib Menghadiri dan menyelesaikan masalah Perkelahian dan selisih paham antara Rahman bin asmadi dengan Siswandi bin ishak keduanya warga desa Rengas Bandung kecamatan Jaluko Muaro Jambi.
Hadir dalam kegiatan ini Kepala Desa Rengas Bandung, BKTM, ketua Rt.08,Tomas,Toga dan Todat, kedua Orang tua pemuda yang bertikai. Adapun hasil dari kegiatan ini kedua belah pihak sepakat untuk berdamai serta saling memaafkan.
Dalam kesempatan ini Bhabinkamtibmas Bripka Yunizardi menyampaikan kepada kedua belah untuk sama-sama saling memaafkan dan tidak ada lagi saling dendam mendendam dikemudian hari . (Jkn)
Next
« Prev Post Previous
Next Post »
« Prev Post Previous
Next Post »



