Team patroli Dit Sabhara Polda Jambi melaksanakan kegiatan Patroli Sambang di kawasan Kel. Pasir Putih Kota Jambi. Team yang dipimpin Panit 2 Siturjawali Ipda Bahar melaksanakan kegiatan patroli pada malam hari untuk menyambangi masyarakat RT.25 Kampung Donorejo Kel. Pasir Putih yang sedang melaksanakan Kamling.
Dalam kegiatan tersebut, team melakukan dialog dan menyampaikan himbauan Kamtibmas. Team menghimbau agar kegiatan ini terus dilakukan sebagai salah satu upaya untuk mencegah aksi tindak kejahatan seperti perampokan / pencurian di kawasan Kampung Donorejo Kel. Pasir Putih.
Dir Sabhara Polda Jambi melalui Panit 2 Siturjawali Ipda Bahar menyampaikan "dengan partisipasi masyarakat melalui kegiatan Siskamling seperti ini sungguh sangat membantu pihak Kepolisian dalam upaya mengantisipasi aksi tindak kejahatan seperti pencurian / perampokan. Kegiatan ini juga merupakan salah satu upaya dalam mewujudkan Sit Kamtibmas yang Kondusif".
Next
JUM'AT BERSIH : POLISI BERSAMA APARAT PEMERINTAH DAN MASYARAKAT GOTONG ROYONG Previous
Patroli Quick Wins Program I dan III "Penertiban dan Penegakkan Hukum bagi Organisasi Radikal dan Anti Pancasila serta Anti Premanisme". Team Patroli Dit Sabhara Polda Jambi menyampaikan Himbauan Kamtibmas di Kantor Pekerjaan Umum (PU) dan Perumahan Rakyat.
JUM'AT BERSIH : POLISI BERSAMA APARAT PEMERINTAH DAN MASYARAKAT GOTONG ROYONG Previous
Patroli Quick Wins Program I dan III "Penertiban dan Penegakkan Hukum bagi Organisasi Radikal dan Anti Pancasila serta Anti Premanisme". Team Patroli Dit Sabhara Polda Jambi menyampaikan Himbauan Kamtibmas di Kantor Pekerjaan Umum (PU) dan Perumahan Rakyat.