Tribratanewsjambi.com
– Minggu (28/08) Antipasi Kerawanan Pada Saat Liburan, Patroli Dit Sabhara
Polda Jambi Sambangi Bank Indonesia.
Mengantisipasi
kerawanan pada saat liburan patroli Dit Sabhara Polda Jambi menyambangi Bank
Indonesia yang terletak di daerah Telanaipura. Kegiatan ini untuk mengurangi
angka kriminalitas mengingat daerah Telanaipura daerah yang cukup rawan.
Saat
menyambangai Bank Indonesia anggota patroli Dit Sabhara dialogis dengan anggota
dari Brimob dan petugas jaga keamanan dari bank Indonesia. Anggota dari Brimob
Polda Jambi dan petugas jaga mengucapkan terimakasih karena menyambangi Bank
Indonesia.
Iptu
Gazali selaku pimpinan patroli berpesan untuk selalu berkordinasi dengan
patroli Dit Sabhara Polda Jambi bila terjadi tindak pidana. (Jkn)





