Personil Polres Sarolangun bersama Polsek Pauh, pada hari Jumat tanggal 25 November 2016 sekira pukul 13.00 wib melaksanakan Pengamanan Kampanye No. Urut 1. Cabup/Cawabup Sarolangun di desa Karang mendapo (karmen) kec. pauh.
Adapun yang hadir dalam kegiatan tersebut adalah :
- Calon Bupati nomor urut 1 Bapak H. M. Madel
- Tokoh Masyarakat
- Tokoh Pemuda
- Masyarakat Karang Mendapo
- Massa di perkirakan +_ 600 org
Kapolres Sarolangun AKBP BUDIMAN. B. P. SH. S.IK melalui Kapolsek Pauh saat dikonfirmasi membenarkan pada kegiatan kampanye tersebut Polres Sarolangun dan Polsek Pauh melaksanakan pengaman terbuka dan tertutup.