Tribratanewsjambi.com - Untuk mengantisifasi terjadinya Gangguan Kamtibmas, Sabtu Malam, 21 Januari 2017 setelah pelaksanaan Apel Malam, Polres Muaro Jambi melaksanakan Patroli Gabungan terdiri dari Sat Lantas,Sat Sabhara, Sat Reskrim, Sat Intelkam dan Pers Stap.
Adapun sasaran Patroli ini Komplek perkantoran Pemda Muaro jambi di Bukit Cinto Kenang, Jalur dua Sengeti serta Pemukiman Penduduk.
Kapolres Muaro Jambi AKBP Dedi Kusuma Siregar S.I.K.,M.Si melalui KBO Sat Intelkam Polres Muaro Jambi Iptu Reza S.I.K yang memimpin pelaksanaan Patroli ini mengatakan, kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka nenciptakan Situasi Kamtibmas yang aman dan kondusip di Masyarakat pada malam hari dimana Masyarakat terutama muda mudi mencari tempat hiburan juga mengantisifasi terjadinya tindak kejahatan terutama Curas, curat serta Curanmor, jelas Iptu Reza.
(Joko Humas Polda Jambi)
Next
Polsek Mestong melaksanakan Pengamanan silaturahmi dan Tatap Muka Cawabup Muaro Jambi No.3 Bambang Bayu Suseno S.P.MM. Previous
Bhabinkamtibmas hadiri Pemilihan Ketua KUD Berkah Sejahtera Tran Arang Arang.
Polsek Mestong melaksanakan Pengamanan silaturahmi dan Tatap Muka Cawabup Muaro Jambi No.3 Bambang Bayu Suseno S.P.MM. Previous
Bhabinkamtibmas hadiri Pemilihan Ketua KUD Berkah Sejahtera Tran Arang Arang.