Tribratanewsjambi.com - Kapolsek Bangko Iptu Didih Engkas bersama anggota menambal beberapa titik lobang Jalan Lintas yg berlobang yg sangat menganggu perjalanan arus lalu lintas dengan cara menyemen, Sabtu (19/11/16).
Kapolsek Bangko saat dikonfirmasi mengatakan, penambalan jalan tersebut dilakukan karena tingginya resiko kecelakaan di jalan tersebut.
"Kita tidak ada maksud apa-apa, yang jelas ini inisiatif kita sendiri, karena resiko kecelakaan cukup tinggi,dan juga ini untuk mengurangi resiko kecelakaan", pungkasnya.
(Indra Gunawan - Humas Polda Jambi)
Next
Ratusan Pelajar SMA Titian Teras Ikuti Sosialisasi Penerimaan Polri yang Di Gelar Biro SDM Polda Jambi Previous
Antisipasi Kriminalitas, Sabhara Polda Jambi Lakukan Patroli Pada Malam Hari
Ratusan Pelajar SMA Titian Teras Ikuti Sosialisasi Penerimaan Polri yang Di Gelar Biro SDM Polda Jambi Previous
Antisipasi Kriminalitas, Sabhara Polda Jambi Lakukan Patroli Pada Malam Hari