Kapolda Jambi pada hari Jum'at ini (4/12) laksanakan jumling atau Sholat Jum'at keliling di Masjid As Sidiq Perum Villa Kenali Permai Blok C Kel Mayang kec. kota Baru Jambi yang diikuti oleh seluruh pejabat utama Polda Jambi dan dihadiri oleh masyarakat, camat, lurah, alim ulama dan tokoh masyarakat.
Dalam pesannya Kapolda Jambi berharap dengan kegiatan jumling
mayarakat bisa berbagi dengan Polri terutama informasi yang berkembang di
tengah-tengah masyarakat dan juga dapat menjalin ukhuwah islamiyah
antar sesama, jauhi segala bentuk perbuatan yang melawan hukum baik
miras, narkotika maupun kejahatan lainnya yang akan dapat merugikan diri
sendiri maupun orang lain.