Tribratanewsjambi.com - Untuk meningkatkan keakraban antar instansi di Kec. Tebo Ulu, Bripka Iwan P Turnip Melaksanakan Sambang ke Damkar Tebo Ulu pada hari Sabtu tanggal 14 Januari 2017.
Dalam kesempatan tersebut, Bripka Iwan Turnip Mengatakan kepada personil Damkar Tebo Ulu bahwa pihak Kepolisian khususnya Polsek Tebo Ulu siap membantu pihak Damkar apabila sewaktu waktu dibutuhkan.
" sudah seharusnya antar instansi saling koordinasi dan bekerja sama, dan pihak Polsek Tebo Ulu siap kapanpun membantu bila dibutuhkan demi masyarakat Tebo Ulu" ujar Bripka Iwan P Turnip (Nts7)
(Joko Humas Polda Jambi )
Next
« Prev Post Previous
Next Post »
« Prev Post Previous
Next Post »